Visi Prodi Teknik Industri
“Menghasilkan lulusan Teknik Industri yang kompeten di bidang manufaktur berkelanjutan yang berwawasan kebangsaan dan bereputasi Internasional”
Misi Prodi Teknik Industri
- Menyelenggarakan Pendidikan Teknik Industri yang adaptif dengan perkembangan teknologi, kebutuhan masyarkat, sektor industri, dan jasa.
- Mengembangkan kegiatan penelitian inovatif yang berkontribusi pada ilmu pengetahuan dan perkembangan teknologi.
- Melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di bidang keilmuan teknik industri yang berguna dan dapat diimplementasikan oleh stakeholder.
- Menyelenggarakan kegiatan pembinaan dalam rangka penguatan dan pengamalan nilai-nilai kebangsaan.
- Menjalin kerjasama dengan institusi lain di tingkat nasional dan Internasional, untuk meningkatkan eksistensi dan reputasi program studi.
Tujuan
- Menghasilkan lulusan program studi yang adaptif dengan perkembangan teknologi, kebutuhan masyarkat, sektor industri, dan jasa.
- Menghasilkan karya penelitian dan inovasi teknologi yang kompetitif nasional maupun internasional.
- Menerapkan sains dan teknologi yang bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat.
- Mewujudkan tata kelola yang sehat dan kerjasama tridharma perguruan tinggi secara nasional dan internasional.
Strategi
- Meningkatnya kualitas pembelajaran dan kemahasiswaan.
- Meningkatnya kualitas karya ilmiah dan hasil penelitian.
- Meningkatkan relevansi dan daya saing.
- Meningkatnya kualitas karya pengabdian pada masyarakat.
Tags:
Visi & Misi